Selasa, 04 Januari 2011

manfaat teh hijau


MANFAAT  TEH HIJAU
Menurut penelitian, teh memang bagus buat kesehatan karena bisa jadi antioxidant buat tubuh. Manfaatnya banyak, seperti bisa menyehatkan jantung,  mencegah kangker dan stroke. Karena di dalam teh terdapat kandungan yang disebut catechins, Kebetulan teh hijau yang paling banyak mengandung catechins ini. Selain itu, teh hijau juga mengandung antibakterial yang bisa mencegah gigi berlubang dan penyakit pada gusi.
Mengkonsumsi teh hijau boleh dilakukan setiap hari, tapi harus di imbangi dengan banyak minum air putih.  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar